Sunday, 19 January 2014

Operasi hitung 4 B

I.          PERKALIAN
Kerjakan dengan cara bersusun pendek!
1.    875 x 4 = . . . .
2.    49 x 36 = . . . .
3.    568 x 45 = . . . .
4.    375 x 605 = . . . .

II.       PEMBAGIAN
Kerjakan dengan cara bersusun!
1.    4.256 : 4 = . . . .
2.    2.464 : 22 = . . . .
3.    2.109 : 7 = . . . . sisa . . . .
4.    2.432 : 20 = . . . . sisa . . . .

III.    OPERASI HITUNG CAMPURAN
Kerjakan dengan teliti!
1.    72 x 5 : 9 = . . . .
2.    475 : 5 + 6 x 25 = . . . .
3.    50 + 8 – 70 : 5 x 2 – 25 = . . . .
4.    874 + 1.248 : 12 x 4 -175 = . . . .

IV.    PENERAPAN
Kerjakan dengan teliti!
1.    Rombongan pramuka sedang berkemah. Mereka membawa 9 dus mie instan, setiap dus berisi 40 bungkus. Mie instan itu dibagikan kepada pramuka itu. Tiap peserta menerima 5 bungkus. Berapa banyak peserta pramuka itu?
Ibu membeli buah jeruk sebanyak 4 kg. Harga jeruk tiap kg adalah Rp 5.500,00. Jika ibu menyerahkan uang Rp 30.000,00, berapa uang kembaliannya?

No comments:

Post a Comment